Regional

Gelar Bedas Festival Durian Mendorong Perekomian Petani

Kab Bandung.Swara Jabbar Com.–Dalam rangka Festival Durian 2024, Ikon Kabupaten Bandung Jumat (23/2/2024) di Plaza Lapangan Upakarti, Pemda Kab.Bandung, Soreang. Acara ini sekaligus dibuka oleh Bupati Bandung M Dadang Supriatna.

Gelar festival Durian Kabupaten Bandung tahun 2024 Diahadiri para kepala dinas dan ASN Se-kabupaten bandung dan warga masyarakat,

Bukan hanya memperlihatkan Durian sekaligus pemasaran, akan tetapi kegiatan acara tersebut diadakan diikuti dengan acara lomba makan duriannya bagi masyarakat umum.

Produksi durian, Kabupaten.Bandung ini menjadi tingkat ke 8, penghasil durian berkualitas se Jawa Barat.

Sementara itu, saat diwawancara wartawan media swarajbbar news .com, Bupati Bandung Dr. HM. Dadang Supriatna seusai membuka Festival Durian Kabupaten Bandung tahun 2024 memjelaskan tujuan festival durian ini, Menurut Dadang Supriatna Kabupaten Bandung supaya mampu memproduksi durian berkualitas, dan menjdi produsen durian terbesar di Kabupaten Bandung yang berada di 12 Kecamatan.

Pertama Kali Digelar, BEDAS Festival Durian Jadi Perhatian Masyarakat dan ASN Pemkab Bandung
Pertama Kali Digelar, BEDAS Festival Durian Jadi Perhatian Masyarakat dan ASN Pemkab Bandung
“Melihat potensi duren yang begitu besar, Potensi tersebut harus di dukung, sebab peluang ekspor durian sangat terbuka sehingga bisa mendorong ekonomi dan PAD.” Kata Bupati Bandung.

Selain itu, pada kesempatan yang sama, ketua Penyelenggara Ir. Ningning Hendasah M.SI kepala Dinas Pertanian dan Perikanan ( Dispakan ) Kabupaten Bandung, menyampaikan kegiatan ini dilakukan atas inisiasi dari ibu penggerak PKK Kabupaten Bandung yakni ibu Hj. Ema Dety Dadang Supriatna.

Juga Bedas Festival Durian dijelaskannya bertujuan mengangkat Durian Kabupaten Bandung yang saat ini berada diperingkat ke 8 secara Jawa Barat.

“Diharapkan Festival ini bisa mendorong perekonomian petani. Potensi pertanian durian Kabupaten Bandung itu sendiri sangat besar menjadikan Bisnis durian saat ini sangat menjanjikan”.**Sam